Bakso Widya Lesanpuro | Alim Mustofa -->
Cari Berita

Advertisement

Bakso Widya Lesanpuro

Kamis, 09 Januari 2025

Bakso Widya Lesanpuro GG. 12 kec. Kedungkandang Kota Malang 


Almustofa.com - Bakso merupakan masakan khas Malangan, maka kurang afdol jika berkunjung ke Kota Malang tidak mencicipi bakso khas kota singa ini. 


Beberapa bakso legendaris misalnya bakso presiden yang merupakan iconik   Malang. 


Akan tetapi tidak sedikit bakso yang rasanya tidak kalah dengan bakso terkenal lainya. Ya bakso Widya  lesanpuro, meski belum seramai bakso presiden tetapi soal cita rasa patut diperhitungkan dan di coba oleh para pecinta kuliner.   

Alimmustofa.com memberikan penilaian cukup rekomendet untuk dicoba oleh pecinta bakso , kuah sangat enak gurih meninggalkan cita rasa pada lidah , tahu isi, goreng , siomay basah, pentolnya membuat rasa kenyang lupa. 


Apalagi soal harga sangat bersahabat dikantong mahasiswa. 


Tempat meski kecil cukup bersih , setiap botol saus, kecap dan sambal cukup bersih dan rapi , terjamin pokoknya higienisnya. 


Kalau para pecinta kuliner ingin berkunjung ke bakso Widya Lesanpuro, silahkan menuju ke lesanpuro gang 12, lalu setelah jembatan terus naik kurang lebih 300 meter, bakso Bakso Widya berada dikanan jalan. 

 Contac/wa :https://wa.me/+6282336657103

Editor : Alim Mustofa